Perhitungan Cadangan Gas Dengan Metode Material Balance Curve

Perhitungan Cadangan Gas Dengan Metode Material Balance Curve


Asumsi pada Metode Material Balance :
- Reservoir dianggap sebagai model tanki yang mempunyai volume tetap
- Perubahan tekanan yangterjadi akakn disebarka secara merata ke seluruh resevoir
- Data PVT tersedia dan mewakili untuk reservoir yang bersangkutan
- Data produksi dan tekanan tersedia
- Perubahan Sw terhadap tekanan dan perubahahn porositas terhadap tekanan, selama terjadinya penurunan tekanan reservoir dapat diabaikan

1.a. Metode Straight Line Material Balance (Havlena and Odeh)

Untuk lebih lengkapnya berada pada slide

   b. Metode P/z vs Gp

Initial Gas in Place dan xadangan gas dapat ditentukan tanpaharus mengetahui harga A, h, porositas dan Sw.

2. Decline Curve

Perkiraan perhitungan cadangan gas/minyak berdasarkan kurva penurunan produksi
Terdapat 3 jenis penurunan, yaitu
a. penurunan Eksponensial
b.Penurunan Harmonik
c. Penurunan Hiperbolik
Persyaratan
Sejarah prosuksi harus mencerminkan prosuktivitas formasi atau karakteristik reservoir dan tidak terpengaruh oleh faktor-faktor :
- Perubahan kondisi operasi produksi
- Kerusakan Sumur (Damage)
- Kegagalan atau kerusakan peralatan dan sebagainya

*untuk lebih lengkapnya berada pada slide

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

1 komentar:

komentar
20 November 2017 at 16:51 delete This comment has been removed by a blog administrator.
avatar